lndonesia dan Malaysia sama-sama memproduksi kopi dan timah, tetapi Indonesia

Berikut ini adalah pertanyaan dari siskaaprilia298 pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Lndonesia dan Malaysia sama-sama memproduksi kopi dan timah, tetapi Indonesia mampumemproduksi kopi secara efisien dengan harga murah dari pada memproduksi timah
Sebaliknya Malaysia mampu memproduksi timah secara efisien dengan lebih murah dari pada
memproduksi kopi Berdasarkan pernyataan di atas, teori perdagangan internasional jika negara
tersebut melakukan spesialisasi produk barang atau jasa akan memperoleh keunggulan
A Mutlak
B. Komparatif
C Absolut
D. Kompetitif​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

B. Komparatif

Penjelasan:

komparatif adalah konstruksi sintaksis yang berfungsi untuk mengekspresikan perbandingan antara dua entitas atau kelompok entitas dalam kualitas atau tingkat

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh unknown dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Fri, 23 Jul 21