Buku yang berjudul max havelaar merupakan kritik terhadap pemerintah Belanda,

Berikut ini adalah pertanyaan dari Endahputrip5963 pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Buku yang berjudul max havelaar merupakan kritik terhadap pemerintah Belanda, buku ini mendeskripsikan tentang.....

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

PENDAHULUAN

Buku Max Havelaar adalah buku yang ditulis oleh Multatuli, nah "Multatuli" tersebut hanyalah nama samaran dari Eduard Douwes Dekker (nama asli).

PEMBAHASAN

Buku Max Havelaar mendeskripsikan tentangsistem tanam paksa oleh pemerintah Hindia Belanda yang menindas rakyat pribumi.

PELAJARI LEBIH LANJUT

yomemimo.com/tugas/94364

yomemimo.com/tugas/5988554

yomemimo.com/tugas/1871412

-----------------------------------------------------------

Detail Jawaban

Kelas : V SD

Mapel : Ilmu Pengetahuan Sosial

Bab : 5

Materi : Perjuangan Pada Masa Penjajahan Belanda dan Jepang

Kode : 5.10.5

Kata kunci : Buku Max Havelaar

#belajarbersamabrainly

PENDAHULUAN Buku Max Havelaar adalah buku yang ditulis oleh Multatuli, nah

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh SeputarIPS dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sat, 01 Jan 22