Berikut ini adalah pertanyaan dari mutmey2905 pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
Ciri-Ciri Pendidikan di Indonesia:
• Memiliki kurikulum yang jelas.
• Materi pembelajaran yang digunakan bersifat akademis.
• Memberlakukan syarat tertentu bagi peserta didik.
• Proses pendidikannya cukup lama.
• Penyelenggaran pendidikan berasal dari pihak pemerintah maupun swasta.
• Tenaga pengajar harus memenuhi klasifikasi tertentu.
Penjelasan:
Pendidikan adalah pembelajaran pengetahuan, keterampilan, dan kebiasaan sekelompok orang yang diturunkan dari satu generasi ke generasi berikutnya melalui pengajaran, pelatihan, atau penelitian. Pendidikan sering terjadi di bawah bimbingan orang lain, tetapi juga memungkinkan secara otodidak.
Semoga membantu!!!
#jangan lupa follow ^_^
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh unknown dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Sat, 05 Mar 22