12.Salah satu fenomena alam dijepang adalah sering terjadi gempa bumi.Apakah

Berikut ini adalah pertanyaan dari nailaanggraeni55 pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

12.Salah satu fenomena alam dijepang adalah sering terjadi gempa bumi.Apakah penyebabnya?tolong bantu jawab yaa kaa


#Terimakasih


Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Gempa sering terjadi di Jepang, karena Jepang berada di area yang disebut Cincin Api Pacific, wilayah dilalui oleh lempengan api bawah permukaan bumi.

Penjelasan:

Cincin api tersebut berbentuk seperti sepatu kuda, yang mengikuti pelek di Samudra Pasifik dan sering kali menjadi penyebab gempa bumi dan erupsi volkanis di wilayah di atasnya. Lempeng tektonik di cincin api ini sering bertumbuk dan bertabrakan. Lapisan cadangan api di atasnya sering mencuat atau bergoncang ketika lempeng bergerak dan bertabrakan. Lempeng-lempeng tersebut bergerak dan berinteraksi satu sama lain, entah bertubrukan, memisah, dan menumpuk.

Semoga Membantu ( ◜‿◝ )

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh ahfauzii45 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 07 Feb 22