Berikut ini adalah pertanyaan dari Indahsary2505 pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
dikelola sendiri di bidang pertanian, per
dagangan, dan jasa!
Jawab:
2. Sebutkan ciri-ciri dari perseroan terbatas
(PT)
Jawab:
3.
Sebutkan contoh koperasi produksi
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
1.) di bidang pertanian: bertani (bercocok tanam) seperti petani sayuran
dibidang perdagangan: pedagang kaki lima, toko kelontong
dibidang jasa: guru les privat
2.) 1.PT didirikan untuk mencari keuntungan.
2.PT mempunyai fungsi komersial dan juga fungsi ekonomi.
3.Modal perusahaan PT didapat dari lembar saham yang dijual dan obligasi.
4.Perusahaan PT tidak memperoleh fasilitas apapun dari negara.
3)koperasi sekolah dan koperasi wirausaha
Penjelasan:
semoga mengerti dan membantu kamu ya
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh firstyangel dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Mon, 02 Aug 21