26. Dafi memiliki nenek yang sangat disayanginya. Nenek Dafi sudah

Berikut ini adalah pertanyaan dari bungamelani1990 pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

26. Dafi memiliki nenek yang sangat disayanginya. Nenek Dafi sudah berusia 75 tahun. Nenek Dafi berjalan menggunakan tongkat karena tulangnya tidak kuat lagi untuk berjalan. Kelainan tulang yang terjadi pada nenek Dafi yaitu.... A. skoliosis B. osteoporosis C. kifosis D. Lordosis​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

>>Pertanyaan<<

Dafi memiliki nenek yang sangat disayanginya. Nenek Dafi sudah berusia 75 tahun. Nenek Dafi berjalan menggunakan tongkat karena tulangnya tidak kuat lagi untuk berjalan. Kelainan tulang yang terjadi pada nenek Dafi yaitu

Jawaban:

B. osteoporosis

Penjelasan:

Pengeroposan tulang atau osteoporosis adalah gangguan kesehatan tulang yang cukup sering dialami oleh lansia. Kondisi ini bisa sangat membahayakan, karena mereka bisa saja mengalami patah tulang, bahkan saat tidak terjatuh.

___________________

Detail Jawaban:

Mapel : Biologi

Materi : Tulang manusia

Kelas : VIII

Bab : 4

Kode : 9.3.1

Kata kunci : Lansia,tulang manusia,osteoporosis.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh pramanagus28 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 15 Mar 22