Buatlah sebuah laporan mengenai perkembangan benua Asia dari tahun 2019

Berikut ini adalah pertanyaan dari maulanahartanto2007 pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Buatlah sebuah laporan mengenai perkembangan benua Asia dari tahun 2019 sampai 2021 dilihat dari segi pendidikan?​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Kualitas pendidikan dunia dapat tercermin

dari laporan PISA (Programme of

International Student Assessment) yang

disusun oleh OECD. Laporan PISA dilakukan

setiap tiga tahun sekali untuk menilai

kemampuan 600.000 anak berusia 15 tahun

di 79 negara dalam bidang matematika,

ilmu pengetahuan, dan membaca. Laporan

PISA pada tahun 2018 menunjukkan bahwa

posisi Indonesia berada dalam 10 peringkat

terbawah. Selain itu, berdasarkan versi QS

World University Ranking 2019, hanya 3

universitas di Indonesia yang masuk dalam

500 universitas terbaik dunia dan semuanya

berada di bawah peringkat 290. Kedua

faktor tersebut beserta sejumlah faktor

lainnya menyebabkan daya saing Indonesia

relatif lemah di kancah global. Hal tersebut

tercermin dari laporan WEF tentang Indeks

Daya Saing Global (Global Competitiveness

Index – GCI), dimana pada tahun 2019 daya

saing Indonesia turun ke peringkat 50 (dari

142 negara) dibanding tahun 2018

(peringkat 45).

Penjelasan:

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Aninditamaheswari dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 07 Dec 21