Jelaskan secara singkat mengenai keadaan alam di Malaysia Timur​

Berikut ini adalah pertanyaan dari hiberiaahiberiaa pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Jelaskan secara singkat mengenai keadaan alam di Malaysia Timur​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Penjelasan:

Letak astronomis negara Asean ini berada di 1°LU -7° LU dan 100° BT - 119 ° BT. Dikutip dari buku 'Geografi dan Sosiologi' karya Drs Sugiharyanto, luas wilayah Malaysia mencapai 332.556 km².

Malaysia bagian Timur memiliki keadaan alam yang terdiri dari pegunungan. Akibatnya, Daratan Sabah dan Serawak berada di ketinggian di atas 1.000 m. Adapun, contoh pegunungannya adalah Crocker (Tempayan) dengan puncaknya Gunung Kinabalu (4.101 m).

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh silichaw dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 25 Jan 22