Quizzz 1. Pengertian Bhineka Tunggal Ika ? 2. Pengertian pancasila ? 3. Pengertian

Berikut ini adalah pertanyaan dari Teguhlbs7691 pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Quizzz1. Pengertian Bhineka Tunggal Ika ?
2. Pengertian pancasila ?
3. Pengertian Iklan ?.

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

1.) Bhineka tunggal ika adalah:

Bhinneka Tunggal Ika adalah semboyan yang ada pada lambang burung Garuda

yang berarti "berbeda beda tetapi tetap satu"

2).Apa itu pancasila

Pancasila adalah pilar ideologis negara Indonesia.

Nama ini terdiri dari dua kata dari Sanskerta: पञ्च "pañca" berarti lima dan शीला "śīla" berarti prinsip atau asas.

3). Apa itu iklan

Iklan adalah cara untuk mempromosikan produk, brand atau layanan kepada audience untuk mendorong ketertarikan, pelibatan dan penjualan.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh michaelar58 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 02 Aug 22