Apakah dampak positif dan negatif peristiwa reformasi 1998 bagi bangsa

Berikut ini adalah pertanyaan dari Afifahh6733 pada mata pelajaran Sejarah untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Apakah dampak positif dan negatif peristiwa reformasi 1998 bagi bangsa indonesia

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Dampak Positif reformasi:

1. setelah reformasi masyarakat Indonesia dapat menyampaikan aspirasi dan kritiknya pada pemerintah dengan bebas.

2. derajat bangsa Indonesia dimata dunia semakin terangkat.

3. Indonesia menjadi lebih terbuka terhadap dunia internasional.

Dampak Negatif reformasi:

1. iklim politik yang semrawut karena banyak yang menyalah artikan makna demokrasi

2. kebebasan dalam menyampaikan pendapat semakin tidak beretika

3. banyak demonstrasi yang seharusnya sebagai sarana menyampaikan aspirasi, justru malah mengganggu kenyamanan masyarakat

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh itsdamayanti dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 03 Aug 21