tuliskan perbedaan bendera tersebut 1. indonesia dan monako 2. qatar dan bahrain 3.ghana,

Berikut ini adalah pertanyaan dari nuraliyah260787 pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Tuliskan perbedaan bendera tersebut1. indonesia dan monako
2. qatar dan bahrain
3.ghana, guinea,dan guinea bisau
itu aja ya guys
tulis perbedaannya

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

1. Indonesia dan Monako, walaupun sama, keduanya memiliki rasio yang berbeda. bendera Indonesia memiliki rasio lebar dan panjangnya 2:3, maka bendera Monako adalah 4:5. Monako lebih berbentuk persegi.

2.Qatar memiliki warna yang lebih tua dibandingkan bendera bahrain/

3.Ghana memiliki satu bintang di tengah benderanya dan warnanya horizontal. Guiena warna benderanya vertikal (mirip Mali), guinea bissau ada bintang hitam di warna merah dan vertikal, sisanya horizontal

Penjelasan:

Rasio dan warna, dan apakah ada simbol ditengah bisa menjadi pembeda untuk beberapa bendera negara

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh GH8 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 29 Sep 21