Berikut ini adalah pertanyaan dari sellinovita79 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
Bacalah teks biografi berikut!Raden Ajeng Kartini lahir dari keturunan keluarga terpandang pada 21 April 1879. Karakternya haus akan ilmu dan dirinya pun pernah merasakan bangku pendidikan sekolah dasar. Dirinya menginginkan untuk bisa melanjutkan pendidikan ... sang ayah justru menentang. Kartini pun akhirnya harus memendam keinginannya tersebut, tapi dia tak berhenti belajar yakni dengan banyak membaca.
Dari sinilah dia kemudian bisa mengajar wanita lain di sekitarnya dan menanamkan pola pikir lebih berkembang. Pada usia 25 tahun, Kartini meninggal dunia. Meski demikian, karya dan pemikirannya masih tetap terkenang sampai saat ini.
Konjungsi yang tepat untuk mengisi bagian rumpang dalam teks tersebut adalah ....
a
lalu
b
karena
c
tetapi
d
dan
e
dengan
Dari sinilah dia kemudian bisa mengajar wanita lain di sekitarnya dan menanamkan pola pikir lebih berkembang. Pada usia 25 tahun, Kartini meninggal dunia. Meski demikian, karya dan pemikirannya masih tetap terkenang sampai saat ini.
Konjungsi yang tepat untuk mengisi bagian rumpang dalam teks tersebut adalah ....
a
lalu
b
karena
c
tetapi
d
dan
e
dengan
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
c. tetapi
maaf klo salah
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh dinaarliafika dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Thu, 26 Aug 21