Berikut ini adalah pertanyaan dari Fitrishiren pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
3 Apa manfaat yang dirasakan ketika batik semakin dikenal? (Akm literasi)
4Sebutkan upaya yang bisa dilakukan perintah agar batik trend di dunia internasional (Literasi informasi)
5 berikan 1 contoh bahwa batik banyak diminati oleh tokoh tokoh dunia!!
~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~
Pelajaran : Tematik Tema 4
KLS:6 Sd
Quiss [emot batu]
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
1).Batik adalah hasil karya bangsa Indonesia yang merupakan perpaduan antara seni dan teknologi oleh leluhur bangsa Indonesia. ... Motif batik adalah corak atau pola yang menjadi kerangka gambar pada batik berupa perpaduan antara garis, bentuk dan isen menjadi satu kesatuan yang mewujudkan batik secara keseluruhan.
2).Upaya pertama yang sering dilakukan untuk mengenalkan batik Indonesia adalah lewat pameran. Kegiatan promosi ini sering dilaksanakan oleh kementerian di Indonesia, pengusaha batik, atau pihak lainnya. Dalam beberapa kesempatan, Pemerintah Indonesia atau perwakilannya sering mengenakan batik di acara internasional.
3).•bangsa Indonesia akan di kenal dunia sebagai pusat seni batik
•muncul rasa bangga dan syukur
•perekonomian Indonesia membaik
4).•Mengklaim batik berasal dari Indonesia di kancah dunia Internasional.
•Meperkenalkan cara pembuatan batik dan makna dari corak batik para masyarakat dan turis mancanegara.
•Mengadakan pameran dan festival dengan tema batik.
5).barack obama mengenakan batik
Penjelasan:
maaf klo salah
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh DZALVA55 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Tue, 01 Feb 22