di Jepang sering terjadi gempa tektonik dikarenakan terletak diantara​

Berikut ini adalah pertanyaan dari mfauzanfirdaus30 pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Di Jepang sering terjadi gempa tektonik dikarenakan terletak diantara​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Garis Ring of Fire

Penjelasan:

Ring of Fire merupakan titik dimana kumpulan - kumpulan lempengan bumi bertemu. Lempengan bumi selalu mengalami pergerakan dan terkadang saling bertabrakan satu sama lain yang menyebabkan adanya Gempa Tektonik. Jepang adalah salah satu dari negara yang terletak di Cincin Api Pasifik/Ring of Fire selain negara - negara yang termasuk ke dalam kawasan tersebut seperti Indonesia, Filipina, dan lainnya.

Note: Semoga membantu :)

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh DivaFarah dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 25 Jan 22