Kapan terjadinya pertempuaran ambarawa di semarang?

Berikut ini adalah pertanyaan dari ragilmartabak541 pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Kapan terjadinya pertempuaran ambarawa di semarang?

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

20 November - 15 Desember 1945.

Penjelasan:

Pertempuran Ambarawa di Semarang terjadi pada 20 November - 15 Desember 1945. Awal pertempuran ini karena adanya isu bahwa cadangan air minum di Desa Candi telah diracun pihak Jepang. Untuk membuktikan kebenaran isu tersebut, dr. Kariadi melakukan uji laboratorium. Namun, dr. Kariadi gugur setelah ditembak tentara Jepang ketika sedang melakukan pemeriksaan.

Detail Jawaban:

Pelajaran: IPS.

Kelas: 9.

Bab: Perjuangan Fisik Mempertahankan Kemerdekaan.

Kata Kunci: Pertempuran Ambarawa.

Semoga Membantu ^_^

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh ntegar86 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Fri, 06 Aug 21