Berikut ini adalah pertanyaan dari restaulyambarani99 pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
Jadikan jawaban tercerdas Ya^_^
Penjelasan:
1-FAKTOR utama penyebab punahnya manusia purba di masa lalu ialah perubahan iklim.
Untuk menjelaskan kepunahan manusia purba, peneliti mengandalkan emulator iklim masa lalu beresolusi tinggi yang menyediakan data suhu dan curah hujan selama 5 juta tahun terakhir. Termasuk 2.000 lebih catatan arkeologi untuk memodelkan evolusi relung iklim manusia purba dari waktu ke waktu.
Maaf Jika Salah Ya
Terimakasih Point Nya Adek^_^
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh garudadea dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Tue, 08 Feb 22