Flora yang ada di Indonesia Barat dan flora yang ada

Berikut ini adalah pertanyaan dari brainlyysmarts pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Flora yang ada di Indonesia Barat dan flora yang ada di Indonesia Timur berbeda, salah satu ciri Flora Indonesia Barat adalah ….A. Sedikit hutan kayu putih
B. Banyak terdapat matoa
C. Sedikit nangka-nangkaan
D. Banyak tumbuhan sagu

2. Letak astronomis wilayah indonesia adalah ...
A. 6° LU - 11°LS dan 95° BT - 141°BT
B. 6° LU - 11°LU dan 95° BT - 141°B
C. 6° LS - 11°LS dan 95° BB - 141°BB
D. 6° LS - 11°LU dan 95° BB - 141°BT​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

PENDAHULUAN

Nomor 1

Flora di Indonesia dapat dikelompokkan menjadi dua kelompok besar yaitu:

1. Indo-Malayan

KelompokIndo-Malayan meliputi kawasan Indonesia Barat: Sumatera, Kalimantan, Jawa, Bali.

2. Indo-Australian

KelompokIndo-Australian meliputi kawasan Indonesia Timur: Nusa Tenggara, Maluku, dan Papua.

Nomor 2

Letak astronomis merupakan letak suatu wilayah berdasarkan garis lintang dan garis bujurnya.

PEMBAHASAN

Nomor 1

Karakteristik flora Indonesia bagian barat:

  • Jenis meranti-merantian sangat banyak.
  • Terdapat berbagai jenis rotan.
  • Tidak terdapat hutan kayu putih.
  • Jenis tumbuhan matoa sedikit.
  • Jenis tumbuhan sagu sedikit.
  • Terdapat berbagai jenis nangka.

Nomor 2

Letak astronomis Indonesia adalah6°LU - 11°LS dan 95°BT - 141°BT. Garis lintang adalah garis khayal pada peta atau globe yang sejajar dengan khatulistiwa.

KESIMPULAN

Nomor 1

Sedikit hutan kayu putih(A)

Nomor 2

6° LU - 11°LS dan 95° BT - 141°BT (A)

PELAJARI LEBIH LANJUT

yomemimo.com/tugas/11101378

yomemimo.com/tugas/1702770

yomemimo.com/tugas/1648537

-----------------------------------------------------------

Detail Jawaban

Kelas : VII SMP

Mapel : Ilmu Pengetahuan Sosial

Bab : 1

Materi : Keadaan Alam dan Aktivitas Penduduk Indonesia

Kode : 7.10.1

Kata kunci : Letak astronomis Indonesia dan persebaran flora Indonesia

#belajarbersamabrainly

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Xclient dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 30 Dec 21