Berikut ini adalah pertanyaan dari royhanalkasah207 pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
a. K.H. Zaenal Mustafa
b. H. Madriyas
C. Supriyadi
d. Tengku Abdul Jalil
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
d. Tengku Abdul Jalil
Penjelasan:
Perlawanan terbuka terhadap Jepang pertama kali terjadi di Cot Plieng Bayu, Aceh, pada 10 November 1942. Di sana, rakyat melawan tentara Jepang. Perlawanan dipimpin oleh seorang ulama muda dan guru mengaji, Tengku Abdul Djalil. Dia memimpin pemberontakan demi membela ajaran agamanya
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh rannapriliani04 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Mon, 05 Jul 21