QuizzzzzzzApa itu ASEAN?​

Berikut ini adalah pertanyaan dari unknown pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Quizzzzzzz

Apa itu ASEAN?​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

{\orange{\boxed{\boxed{\mathfrak{\red{SOAL}}}}}}

  • Apa itu ASEAN ?.

{\orange{\boxed{\boxed{\mathfrak{\red{MENJAWAB}}}}}}

  • ASEAN merupakan perhimpunan bangsa - bangsa di Asia Tenggara atau yang disingkat Perbara.

Penjelasan:

{\pink{\boxed{\boxed{\mathfrak{\red{PEMBAHASAN}}}}}}

Pada tanggal 8 Agustus 1967 organisasi ASEAN ( Association of South East Asia Nations ) resmi dibentuk. ASEAN merupakan perhimpunan bangsa - bangsa di Asia Tenggara atau yang disingkat Perbara. Oraganisasi ini diresmikan di Bangkok oleh lima tokoh perwakilan dari lima negara yaitu Indonesia, Malaysia, Singapura, Thailand, dan Filipina.

Tokoh pendiri ASEAN yang berasal dari 5 negara di kawasan Asia Tenggara yaitu sebagai berikut.

  1. Adam Malik ( menteri bidang politik atau menteri luar negeri Indonesia ).
  2. Tun Abdul Razak ( Wakil perdana menteri atau menteri pembangunan nasional Malaysia ).
  3. S. Rajaratnam ( Menteri luar negeri Singapura ).
  4. Thanat Koman ( Menteri luar negeri Thailand ).
  5. Narciso Ramos ( Menteri luar negeri Filipina ).

ASEAN berdiri dalam upaya menggalang kerja sama di bidang ekonomi, sosial, dan budaya di kawasan Asia Tenggara. Terbentuknya ASEAN juga dipicu oleh dua faktor yang bergejolak saat itu, yaitu faktor intern ( dari dalam ) dan faktor extern ( dari luar ). Faktor intern yaitu dorongan untuk bersatu memperjuangkan kepentingan bersama sebagai sesama bekas negara jajahan Barat. Sedangkan faktor extern yaitu adanya Perang Vietnam ( Indocina ) dan sikap RRC ( Republik Rakyat Cina ) yang ingin mendominasi Asia Tenggara.

Sesuai dengan namanya organisasi ASEAN terbuka untuk semua negara di kawasan Asia Tenggara. Dalam perkembangannya anggota ASEAN semakin bertambah. Brunei Darussalam mulai bergabung pada tanggal 8 Januari 1984. Kemudian, Vietnam bergabung pada tanggal 28 Juli 1995 yang disusul Laos dan Myanmar pada tanggal 23 Juli 1997. Selanjutnya, Kamboja resmi menjadi anggota ASEAN yang kesepuluh setelah bergabung pada tanggal 30 April 1999. Hingga saat ini anggota ASEAN berjumlah sepuluh.

{\red{\boxed{\boxed{\mathfrak{\orange{PELAJARI \: Lebih \: Lanjut}}}}}}

●▬▬▬▬๑۩ⓟⓤⓡⓔ۩๑▬▬▬▬●

Detail Jawaban :

Mapel : PPKN.

Kelas : VI - SD.

Materi : ASEAN.

Bab : 3 ( Tiga ).

Kode Soal : 9 ( Sembilan ).

Kode Kategorisasi : 6.9.3.

●▬▬▬▬๑۩ⓟⓤⓡⓔ۩๑▬▬▬▬●

Keep Spirit..

Never Give Up..

♧♧♧♧♧♧♧♧♧♧♧♧♧♧

Jawaban:[tex]{\orange{\boxed{\boxed{\mathfrak{\red{SOAL}}}}}}[/tex]Apa itu ASEAN ?.[tex]{\orange{\boxed{\boxed{\mathfrak{\red{MENJAWAB}}}}}}[/tex]ASEAN merupakan perhimpunan bangsa - bangsa di Asia Tenggara atau yang disingkat Perbara.Penjelasan:[tex]{\pink{\boxed{\boxed{\mathfrak{\red{PEMBAHASAN}}}}}}[/tex]Pada tanggal 8 Agustus 1967 organisasi ASEAN ( Association of South East Asia Nations ) resmi dibentuk. ASEAN merupakan perhimpunan bangsa - bangsa di Asia Tenggara atau yang disingkat Perbara. Oraganisasi ini diresmikan di Bangkok oleh lima tokoh perwakilan dari lima negara yaitu Indonesia, Malaysia, Singapura, Thailand, dan Filipina. Tokoh pendiri ASEAN yang berasal dari 5 negara di kawasan Asia Tenggara yaitu sebagai berikut.Adam Malik ( menteri bidang politik atau menteri luar negeri Indonesia ).Tun Abdul Razak ( Wakil perdana menteri atau menteri pembangunan nasional Malaysia ).S. Rajaratnam ( Menteri luar negeri Singapura ).Thanat Koman ( Menteri luar negeri Thailand ).Narciso Ramos ( Menteri luar negeri Filipina ).ASEAN berdiri dalam upaya menggalang kerja sama di bidang ekonomi, sosial, dan budaya di kawasan Asia Tenggara. Terbentuknya ASEAN juga dipicu oleh dua faktor yang bergejolak saat itu, yaitu faktor intern ( dari dalam ) dan faktor extern ( dari luar ). Faktor intern yaitu dorongan untuk bersatu memperjuangkan kepentingan bersama sebagai sesama bekas negara jajahan Barat. Sedangkan faktor extern yaitu adanya Perang Vietnam ( Indocina ) dan sikap RRC ( Republik Rakyat Cina ) yang ingin mendominasi Asia Tenggara.Sesuai dengan namanya organisasi ASEAN terbuka untuk semua negara di kawasan Asia Tenggara. Dalam perkembangannya anggota ASEAN semakin bertambah. Brunei Darussalam mulai bergabung pada tanggal 8 Januari 1984. Kemudian, Vietnam bergabung pada tanggal 28 Juli 1995 yang disusul Laos dan Myanmar pada tanggal 23 Juli 1997. Selanjutnya, Kamboja resmi menjadi anggota ASEAN yang kesepuluh setelah bergabung pada tanggal 30 April 1999. Hingga saat ini anggota ASEAN berjumlah sepuluh.[tex]{\red{\boxed{\boxed{\mathfrak{\orange{PELAJARI \: Lebih \: Lanjut}}}}}}[/tex]https://brainly.co.id/tugas/967170 ➡ (Pengertian ASEAN).https://brainly.co.id/tugas/14643424 ➡ (Sejarah Singkat Tentang ASEAN).https://brainly.co.id/tugas/5754084 ➡ (5 Negara Pendiri ASEAN).●▬▬▬▬๑۩ⓟⓤⓡⓔ۩๑▬▬▬▬●Detail Jawaban :Mapel : PPKN.Kelas : VI - SD.Materi : ASEAN.Bab : 3 ( Tiga ).Kode Soal : 9 ( Sembilan ).Kode Kategorisasi : 6.9.3.●▬▬▬▬๑۩ⓟⓤⓡⓔ۩๑▬▬▬▬●Keep Spirit..Never Give Up..♧♧♧♧♧♧♧♧♧♧♧♧♧♧

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh AQOURS dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 07 Jun 21