19. Adanya tindakan – tindakan pemerintah belanda yang memperberat kehidupan

Berikut ini adalah pertanyaan dari llentapobally pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

19. Adanya tindakan – tindakan pemerintah belanda yang memperberat kehidupan rakyat,seperti sistim penyerahan secara paksa, kewajibang kerja blandong, penyerahan atap dan
gabah – gabah, penyerahan ikan asing, dendeng dan kopi.
Selain itu beredarnya uang kertas
yang menyebabkan rakyat maluku tidak dapatmenggunakannya untuk keperluan sehari-
hari karena belum terbiasa. Yang melatabelakangi timbulnya perlawanan pattimura adalah
A. masalah Ekonomi
B. masalah politik
C. masalah sosial
D. masalah budaya
E. masalah pendidikan​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

A. masalah Ekonomi

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh FSURYAL dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 12 Jul 21