Berikut ini adalah pertanyaan dari sibeb92 pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
1. Tuliskan contoh gotong royong dalam lingkungan masyarakat !
2. Tuliskan 5 ciri-ciri iklan layanan masyarakat!
3. Jelaskan ciri-ciri campuran !
4.
Perkebunan dapat dibedakan menjadi perkebunan tanaman semusim dan tanaman tahunan. Jelaskan
kedua jenis perkebunan tersebut !
5. Sebutkan tiga jenis pola lantai dan pengembangan garis lengkung!
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
1. gotong royong membersihkan lingkungan kampung
2. Tidak bersifat keagamaan.
Tidak bersifat politis.
Berwawasan nasional.
Diperuntukkan untuk semua lapisan masyarakat.
Diajukan oleh organisasi yang telah diakui dan diterima.
3. Memiliki dua atau lebih jenis zat.
Selalu memiliki sifat asli dari zat penyusunnya.
Tidak dapat dijalankan kembali menggunakan proses yang biasa.
Dapat dipecah lagi dengan proses fisik.
4. Tanaman perkebunan tahunan adalah tanaman yang pada umumnya berumur lebih dari satu tahun dan pemungutan hasilnya dilakukan lebih dari satu kali dan tidak dibongkar sekali panen. Contoh : cengkeh, Kakao, Karet, Kopi, Kelapa, Kelapa Sawit, Teh, Jambu Mete, Kemiri, Kapok, Kayu Manis, Kina, Lada, Pala dan lain-lain;
- Tanaman perkebunan semusim adalah tanaman perkebunan yang pada umumnya berumur kurang dari satu tahun dan pemanenannya dilakukan sekali panen langsung dibongkar. Contoh : Tebu, Tembakau, Kapas, Nilam, Akar Wangi, Sereh Wangi, Serat Abaca/Manila, Kenaf, Rosella dll.
5. Pola lantai garis lengkung dibagi menjadi empat jenis, yakni pola lantai lengkung dalam, pola lantai lengkung luar, pola lantai garis lingkaran, serta pola lantai angka delapan
Penjelasan:
semoga membantu...
no copas
no google
.
sekiann...........
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh eriyafusain dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Thu, 26 Aug 21