Sebutkan keunikan rumah adat joglo?tolong di jawab​

Berikut ini adalah pertanyaan dari hidayathafizh25 pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Sebutkan keunikan rumah adat joglo?
tolong di jawab​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Keunikan dari rumah adat Joglo ini terletak pada desain atapnya yang tinggi dan disangga menggunakan empat tiang yang disebut dengan “soko guru”. Jika dilihat dari bentuknya, rumah Joglo ini memang terlihat lebih besar dan megah jika dibandingkan dengan rumah adat Jawa Tengah lainnya.

Dan juga, Bangunan rumah adat Joglo ini terbuat dari kayu jati, memiliki atap yg disebut dengan tajug yang artinya berbentuk gunung atau piramida, dan rumah adat Joglo ini memiliki 4 tiang utama.

Semoga membantu ya!

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh aliyyahfthrh25 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 06 Jul 21