Berikut ini adalah pertanyaan dari msyahnal pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
Macam-macam Dampak mobilitas sosial 1. mendorong seseorangn lebih maju 2. terjadinya konflik 3. mempercepat tingkat perubahan sosial 4. gangguan psikologi Dari daftar diatas yang merupakan dampak positif mobilitas sosial adalah ....A.1 dan 2
B.1 dan 3
C.2 dan 3
D.2 dan 4
MOHON DI JAWAB LAGI ULANGAN SOAL NYA
B.1 dan 3
C.2 dan 3
D.2 dan 4
MOHON DI JAWAB LAGI ULANGAN SOAL NYA
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawab :
B. 1 dan 3
Penjelasan:
Dampak positif mobilitas sosial adalah :
- Mendorong kemajuan seseorang
- Mempercepat perubahan sosial
- Meningkatkan integrasi sosial
Dampak negatif mobilitas sosial adalah :
- Terjadinya konflik
- Memengaruhi kesehatan
Jadi, dampak positif mobilitas sosial terdapat pada nomor 1 dan 3.
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh ahmadasrorulmaula06 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Wed, 23 Feb 22