5. Situasi politik pada masa demokrasi parlementer belum pernah mencapai

Berikut ini adalah pertanyaan dari danirahma6299 pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

5. Situasi politik pada masa demokrasi parlementer belum pernah mencapai kestabilan secaranasional persaingan antar partai politik yang menyebabkan pergantian kabinet terus terjadi dewan
konstituante hasil pemilu 1955 ternyata tidak berhasil melaksanakan tugasnya disebabkan adanya
perbedaan pendapat yang sulit sekali untuk mencapai titik temu dan membuat kondisi negara semakin
tidak stabil untuk mengatasi permasalahan tersebut presiden Soekarno melakukan tindakan
a, membubarkan semua partai politik
b. menghubungkan keadaan darurat sipil
c.dikeluarkannya Surat perintah 11 Maret 1966
d. mengeluarkan dekrit presiden 5 Juli 1959​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

D. mengeluarkan dekrit presiden 5 Juli 1959

Penjelasan:

Maaf kalo bener

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh ff16gf dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 08 Jul 21