Berikut ini adalah pertanyaan dari itsayeongsoojeegacha pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
1. Kegiatan Perdagangan Antardaerah atau Antarpulau
Perdagangan itu sendiri kan merupakan kegiatan tukar-menukar barang atau jasa dengan kesepakatan bersama. Nah, kegiatan tersebut seiring berkembangnya zaman, sudah bisa dilakukan secara nasional lho Squad. Semakin canggihnya teknologi, maka jangan heran jika barang dari kota-kota di Pulau Jawa, bisa ada di Pulau Irian, atau produksi kota-kota di Pulau Sumatra, bisa ada di Pulau Sulawesi. Begitu pun sebaliknya.
jwban ny 1 saja ya^_^, semoga membantu
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh khfifawlly dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Wed, 28 Jul 21