solusi dari dampak positif Tersedianya lahan untuk bermukim masyarakat​

Berikut ini adalah pertanyaan dari Wywywywy pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Solusi dari dampak positif Tersedianya lahan untuk bermukim
masyarakat​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Kelas              : VIII

Pelajaran       : IPS

Kategori         : Sosiologi

Kata Kunci    : Alih Lahan, Konversi Lahan, Dampak Positif, Dampak Negatih, Pengaruh, Efek

 

Pembahasaan :

       Alih fungsi lahan atau yang disebut konversi lahan merupakan perubahan lahan secara sebagian maupun menyeluruh dari lahan yang semula difungsikan kegiatan agraris menjadi difungsikan untuk berbagai macam kegiatan baik pemukiman, perindustrian, jalan, dsb.

       Alih fungsi lahan menjadi pemukiman tentu mempunyai banyak dampak, baik dampak positif maupun negatif. Beberapa dampaknya antara lain :

Dampak Positif :

a.    Tersedianya lahan untuk bermukim masyarakat.

b.    Tersedianya perumahan yang masih berudara relatif sejuk.

c.    Pemerataan kepadatan penduduk.

d.    Mengembangkan potensi suatu daerah yang sebelumnya minim berpenduduk.

 

Dampak Negatif :

a.    Berkurangnya sumber pangan dan cadangan air.

b.    Bergantinya profesi masyarakat sekitar yang semula petani menjadi membuka jasa.

c.    Berkurangnya suatu ekosistem baik flora maupun fauna.

d.    Mulai tercemarnya tanah, air, dan udara akibat aktivitas masyarakat sekitar.

Penjelasan:

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh isaacpri dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 07 Dec 21