Negara apa yang luas negaranya paling besar didunia...a. Rusiab. Amerika

Berikut ini adalah pertanyaan dari asimaaritonang08 pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Negara apa yang luas negaranya paling besar didunia...a. Rusia
b. Amerika Serikat
c. Indonesia
d. Arab Saudi​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Russia (a)

Luas = 17,13 juta km²

Ibu kota = Moskow (Москва)

Presiden = Vladímir Vladímirovich Pútin

Wilayah terbesar = Siberia

Siberia adalah wilayah luas yang terletak di russia

Populasi di negara russia adalah sebanyak 144 juta jiwa. Namun angka tersebut tidak membuat russia menjadi negara yang padat penduduknya.

Penjelasan:

Btw aku bisa jawab ini soalnya sodarakku ada yang dari Saint Petersburg terus aku tanya deh sama dia

Semoga membantu♥️

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh NathasyaLea dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 03 Feb 22