16. Berapa prosentase suku Tionghoa yang ada di Indonesia a.

Berikut ini adalah pertanyaan dari mayapermatasari562 pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

16. Berapa prosentase suku Tionghoa yang ada di Indonesia a. 1.2 % b. 1,1 % c. 1,3 % d. 1.4 %​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

A. 1,2%

Penjelasan :

Sebenarnya, di Indonesia memang cukup sedikit yang ada keturunan suku Tionghoa itu kenapa persennya suku Tionghoa di Indonesia itu hanya 1,2%

Apa itu suku Tionghoa?

-Tionghoa atau Tionghwa (asal kata dari Hokkien; Hanzi tradisional: 中華; Hanzi sederhana: 中华; Pinyin: Zhōnghuá; Pe̍h-ōe-jī: Tiong-hôa) atau Huaren (Hanzi tradisional: 華人; Hanzi sederhana: 华人) adalah sebutan di Indonesia untuk orang-orang dari suku atau bangsa Tiongkok.

Negara yang banyak suku Tionghoa :

- China

- Thailand

- Singapura

(Setau saya cuman 3 :v)

Tolong jadikan jawaban terbaik!

Semoga membantu!

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Athnax dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 08 Feb 22