Perhatikan faktor penghambat perubahan sosial budaya dibawah ini1. kurangnya hubungan

Berikut ini adalah pertanyaan dari angela9919 pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Perhatikan faktor penghambat perubahan sosial budaya dibawah ini1. kurangnya hubungan dengan masyarakat lain
2. perkembangan ilmu pengetahuan yang maju
3. sikap masyarakat yang sangat modern
4. hambatan yang bersifat adat dan kebiasaan
5. adanya prasangka buruk terhadap hal-hal baru
6. rasa takut akan terjadi keguncangan integrasi
faktor penghambat terjadinya perubahan sosial budaya ditunjukkan nomor...
A 1,2, dan 3
B. 2,3, dan 4
C. 3,4, dan 5
D. 4, 5, dan 6​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

D. 4, 5, dan 6

Penjelasan:

penghambat perubahan sosial ialah:

4. hambatan yang bersifat adat dan kebiasaan.

masyarakat yang pada umumnya sudah terbiasa/gemar dengan adat dan kebiasaannya biasanya sulit untuk menerima budaya yang baru masuk. mereka menganggap budaya yang masuk tidak sesuai dengan adat/kebiasannya

5. adanya prasangka buruk terhadap hal-hal baru

prasangka buruk terhadap budaya baru yang masuk salah satu hambatan terjadinya perubahan sosial. selalu mengira buruk segala budaya baru yang masuk sebelum mengetahuinya secara lebih jauh.

6. rasa takut akan terjadi keguncangan integrasi.

rasa takut jika terjadi keguncangan integrasi. ketakutan sebelum mendekati/mencoba budaya yang masuk juga merupakan hambatan terjadinya perubahan sosial. ketakutan berlebihan untuk melakukan hal hal yang baru sebelum mencobanya.

masyarakat tradisional ialah masyarakat yang memegang budaya serta adat istiadat sempat. biasanya masyarakat tradisional membutuhkan waktu yang lama untuk terjadinya perubahan sosial. mereka lebih menganggap buruk hal hal yang baru.

masyarakat modern ialah masyarakat yang mengikuti perkembangan sesuai jamannya. biasanya masyarakat modern bisa lebih cepat untuk terjadi nya perubahan sosial. mereka lebih suka mengikuti segala tren yang ada.

semoga membantu....

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh alfianz3735 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 01 Aug 21