Mengapa perbedaan budaya dapat mendorong kerjasama ASEAN ​

Berikut ini adalah pertanyaan dari syahrunisyarifah27 pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Mengapa perbedaan budaya dapat mendorong kerjasama ASEAN ​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Indonesia merupakan salah satu negara pendiri Association of Southeast Asian Nations atau ASEAN. Negara-negara ASEAN bekerja sama untuk memajukan Asia Tenggara di berbagai bidang. Tahukah kamu, apa faktor pendorong kerjasama antarnegara ASEAN dan faktor penghambatnya?

Kerja sama antar negara ASEAN dilakukan dalam bidang sosial, politik, budaya, pendidikan, dan lain-lain. Kerja sama negara-negara ASEAN juga membantu mencapai kesepakatan bersama dan meminimalisasi masalah yang timbul karena interaksi di berbagai bidang.

Penjelasan:

maaf kalau salah jadikan jawaban terbaik ya kk :)

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh lisaofficialchan dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 09 Dec 21