Berikut ini adalah pertanyaan dari rayanadhimas pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Dasar
Tingkat kebudayaan penduduk akan berpengaruh terhadap kemajuan wilayah yang ditempati. Berikut ini merupakan hubungan yang tepat untuk menjelaskan fenomena tersebut .... A. tingkat kebudayaan berpengaruh terhadap rasionalitas masyarakat dalam menghadapi permasalahan daerahnya B. tingkat kebudayaan memengaruhi pola konsumsi akan kebutuhan primer, sekunder, dan tersier C. tingkat kebudayaan memengaruhi sikap penduduk terhadap pemenuhan ebutuhan yang mewah D. tingkat kebudayaan memengaruhi kesadaran penduduk terang arti penring kesehatan
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
A tingkat kebudayaan berpengaruh terhadap rasionalitas masyarakat dalam menghadapi permasalahan daerahnya
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh srimaryati7483 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Mon, 14 Feb 22