4. Dalam kehidupannya, tumbuhan bakau jenis api-api menghadapi kondisi yang

Berikut ini adalah pertanyaan dari khaylaainasputri pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Dasar

4. Dalam kehidupannya, tumbuhan bakau jenis api-api menghadapi kondisi yang cukup berat, karena harus tumbuh dan berkembang di daerah pantai yang berlumpur dengan kadar garam yang tinggi. Untuk bertahan hidup, maka tumbuhan ini beradaptasi pada lingkungannya dengan memiliki akar …. *Ingat yang tau jawab

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Hutan bakau yang disebut juga mangrove merupakan hutan yang mampu tumbuh dan bertahan di air payau sampai air laut. Dalam arti kata tumbuhan tersebut mampu bertahan hidup dan berkembang dengan air yang memiliki fluktuasi salinitas yang tinggi. Berhubungan dengan air laut, makanya tumbuhan ini dipengaruhi oleh pasang-surut dan air asin sehingga tumbuhan ini juga tahan terhadap terhadap arus dan gempuran ombak laut.

Jenis hutan ini lebih condong tumbuh di daerah berlumpur, di mana terjadinya penumpukan dan akumulasi bahan organik. Terutama di daerah teluk dan daerah yang terlindung dari pengaruh ombak. Terlebih lagi daerah muara sungai, di mana air melambat dan mengendapkan lumpur yang dibawa air yang berada dari hulu sungai.

Dari sudut sain menyimpulkan bahwa hutan bakau atau mangrove berasal dari Bahasa Portugis yang berasal dari kata mangue dan bahasa Inggris berasal dari kata grove (Macnae, 1968). Sementara (Tomlinson, 1986 dan Wightman, 1989) menyimpulkan mangrove merupakan tumbuhan yang terdapat di daerah pasang surut maupun sebagai komunitas. Disisi lain juga menyebut hutan di pinggir pantai tersebut sebagai hutan bakau, dalam hal ini juga tidak tepat, karena bakau adalah nama lokal untuk menyebut salah satu jenis mangrove yang disebut Rhizophora. Makanya lebih baik mengarah ke komunitas di atas tadi.

Ekosistem hutan bakau memiliki sifat khusus, terutama substrat dasarnya yang memiliki lumpur yang mengakibatkan kurangnya abrasi tanah. Disamping itu juga memiliki salinitas tanahnya yang tinggi. Kemudian disebabkan berada di air pasang surut sehingga mengalami salinitas airnya juga berfluktuasi. Hal ini disebabkan air hujan yang sedang turun di saat pasang dalam keadaan surut tentu salinitasnya akan turun juga. Sementara bila pasang naik akan mengalami salinitas air laut naik secara maksimal sesuai dengan salinitas laut dimana hutan bakau ditemukan. Sehingga jenis tumbuhan yang bertahan hidup di tempat ini dalam jumlah terbatas. Jenis-jenis yang ditemukan yang telah melewati adaptasi dan evolusi bersifat khusus daerah hutan bakau.

Penjelasan:

------maaf kalau salah--------

answered by:@kate and emilico

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh kateandEmilico dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 10 Jan 22