Berikut ini adalah pertanyaan dari salsabillarks pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Dasar
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
. Tentukan struktur teks eksplanasi dari teks tersebut.
jawab--> Baterai pertama kali ditemukan oleh Alessandro Giuseppe Antonio, seorang ilmuwan Italia yang penemuannya merupakan pengembangan dari electrophorus lahir di Como, Italia.
Penemuan baterai memiliki pengaruh terhadap kehidupan masyarakat.
Penemuan baterai amat sangat berpengaruh pada aspek sosial budaya ekonomi dan pendidikan masyarakat.
2.Informasi penting apa saja yang kamu temukan dalam teks tersebut ?
Jawab--> Informasi yang saya dapatkan dari teks di atas adalah informasi tentang penemuan baterai oleh Alessandro Giuseppe Antonio.
3.Ubahlah kalimat yang bercetak miring pada teks tersebut menjadi kalimat efektif !
Kalimat tidak efektif :
- Baterei yang kita kenal sekarang (adalah merupakan) pengembangan dari penemuannya.
- Baterei yang dibuat oleh Volta dikreditkan sebagai sel elektro kimia pertama,
Kalimat efektif :
- Baterai yang kita kenal sekarang merupakan penemuannya.
- Sedangkan baterai yang di buat oleh volta sebagai barang yang dapat di perjual belikan sebagai sel elektro kimia pertama.
4.Temukan kosakata tidak baku dalam teks tersebut, kemudian ubahlah ke dalam kosakata baku.
Kosa kata tidak baku :
- Baterei
- propesor
- bereksferimen
Kosa kata baku :
- Baterai
- Profesor
- Bereksperimen
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh april2283 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Mon, 10 Jan 22