Sebutkan tiga kerjasama negara anggota ASEAN di bidang pendidikan​

Berikut ini adalah pertanyaan dari vaniaazalia61 pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Dasar

Sebutkan tiga kerjasama negara anggota ASEAN di bidang pendidikan​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

1.dibentuknya The Southeast Asian Ministers Of Education Organization (SEAMEO) tanggal 30 november 1965.sedangkan kerjasama pendidikan dalam kerangka ASEAN dilakukan oleh ASEAN committee on social development (COSD),Yg kemudian diubah menjadi ASEAN suv-committee on education (ASCOE) dan diubah lagi menjadi ASEAN committee on educarion (mempergunakan akronim yang sama:ASCOE) pada sidang ke-9 ASCOE di vientiane,laos,26-17 september2091.

2.Pensinkronisasian standar ijasah antar negara anggota ASEAN.

3.Peningkatan ilmu pengetahuan kalangan pemuda ASEAN dalam proses integrasi regional

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh aliciaslim33 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Fri, 03 Jun 22