Tekad untuk memperbaiki diri di lakukan dengan membacakan gatha?​.

Berikut ini adalah pertanyaan dari Flakka2787 pada mata pelajaran Bahasa lain untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Tekad untuk memperbaiki diri di lakukan dengan membacakan gatha?​.

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Tekad untuk memperbaiki diri di lakukan dengan membacakan Visudhi gatha, yaitu syair untuk menyadarkan diri.

Penjelasan:

Dengan menyadari kesalahannya sendiri, seseorang akan memperoleh kebahagiaan dan ketenangan pikiran untuk orang lain dan juga untuk dirinya sendiri. biasanya langkah yang terbaik yaitu mengungkapkan tekadnya atau taubatnya dengan membacakan Syair Visudhi di depan para bhikkhu atau altar.

Jika kita bersalah, berikut adalah langkah-langkah yang harus kita ambil:

  • Keberanian untuk mengakui kesalahan.
  • Memahami kesalahan yang dilakukan.
  • Melakuakn permintaan maaf.
  • Melakukan peningkatan memperbaiki diri.
  • Berjanji tidak akan mengulanginya.

Bersikap sabar dengan kesalahan yang dilakukan orang lain dan minta mereka untuk memperbaiki diri. Apabila dia meminta maaf, maka harus melakukan pengampunan yang tulus, penuh kasih sayang, rendah hati, dan tidak rahasia. Bagi yang telah berbuat dosa untuk saling memaafkan, berarti telah mengamalkan salah satu ajaran Buddha yaitu pemberian ampunan (dana abhaya).

Pelajari Lebih Lanjut :

Pelajari lebih lanjut materi tentang Gathapadayomemimo.com/tugas/35961263

#BelajarBersamaBrainly

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh azisriyadi dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 04 Jul 22