Berikut ini adalah pertanyaan dari Kyuuzya pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Dasar
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
1. a. Memajukan wilayah perdagangan Banten hingga ke bagian selatan Pulau Sumatra dan Kalimantan
b. Banten dijadikan tempat perdagangan internasional yang memertemukan pedagang lokal dengan pedagang Eropa
c. Memajukan pendidikan dan kebudayaan Islam
2. a. Masjid Agung Banten
b. Masjid Kasunyatan
c. Benteng Keraton Surosowan
d. Masjid Pacinan
f. Benteng Speelwijk
3. Saat masa kepemimpinannya, beliau mendapat julukan Ayam Jantan dari Timur karena keberaniannya melawan penjajahan Belanda.
4. Wilayah yang tergabung ke dalam Uli Lima meliputi Seram, Ambon, Bacan dan Obi.
5. Makean, Halmahera, Kai dan pulau- pulau lain hingga ke Papua bagian Barat.
Sekian dan Terima Kasih
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh TaniaMeysha dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Tue, 19 Jul 22