ASEAN dibentuk pertama kali hanya beranggotakan 5 negara, dan pada

Berikut ini adalah pertanyaan dari karelalexander99 pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Dasar

ASEAN dibentuk pertama kali hanya beranggotakan 5 negara, dan pada perkembangannya sampai saat ini bertambah menjadi 10 negara. Hal ini menunjukkan bahwa ASEAN memberikan manfaat dan peranan penting bagi para anggotanya. Menurut anda, kesulitan apa yang dialami sebuah negara di wilayah Asia Tenggara apabila tidak adanya organisasi ASEAN?KAK TOLONGIN DONG PLIS AKU BUTUH SEKARANG

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Jika sebuah negara di Asia Tenggara tidak bergabung dalam ASEAN, maka kemungkinan yang akan terjadi :

a) Sulit bekerjasama dengan negara-negara di Asia Tenggara

b) Sulit melakukan ekspor ke negara tetangga

c) Pertumbuhan ekonomi lebih lambat daripada negara lain yang tergabung dalam ASEAN

d) Tidak terpenuhinya kebutuhan-kebutuhan masyarakat di negara tersebut

Penjelasan:

Semoga membantu :)

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh iamclarrisa dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 07 Jun 22