jelaskan kegiatan ekonomi dalam kegiatan produksi sepeda motor! help me

Berikut ini adalah pertanyaan dari ashodiq275 pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Dasar

Jelaskan kegiatan ekonomi dalam kegiatan produksi sepeda motor!
help me ​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

~Jawaban~

= Kegiatan ekonomi dalam produksi sepeda motor adalah sebagai berikut ini:

  • Kegiatan produksi, contoh dari kegiatan ini adalah merangkai motor,onder drill, suku cadang, dan mesin motor lainnya dari sepeda motor baru bisa digunakan dengan baik dan siap digunakan konsumen
  • Kegiatan distribusi, kegiatan yang dilakukan adalah mengantarkan motor yang sudah selesai diproduksi tersebut kepada dealer-dealer motor yang tersebar di seluruh wilayah
  • Kegiatan konsumsi/konsumen: kegiatan membeli sepeda motor di daeler

~Pembahasan~

= Kegiatan ekonomi adalah hal-hal yang dilakukan oleh seorang manusia untuk bisa memenuhi kebutuhan hidupnya dan juga untuk mencapai kemakmuran di dalam hidup. Secara sederhana, kegiatan ekonomi bisa dibedakan menjadi 3 yaitu sebagai berikut ini:

  • Produksi

kegiatan menciptakan barang atau jasa yang juga memiliki nilai guna dan manfaat tertentu sehingga bisa digunakan oleh para konsumen untuk memenuhi kebutuhan hidupnya

  • Ditribusi

Ditribusi adalah kegiatan menyalurkan barang-barang hasil produksi ke konsumen untu di konsumsi dan dikurangi nilai guna nya

  • Konsumsi

Konsumsi adalah kegiatan ekonomi terakhir yang didapat langsung oleh konsumen dan untuk memenuhi kebutuhan hidupnya

. . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . .

Pelajari lebih lanjut !!

Materi tentang  tujuan dari kegiatan produksi

Materi tentang jenis tindakan ekonomi

Materi tentang jenis kegiatan ditribusi

. . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . .

Detail jawaban !!

Mapel: IPS

Kelas: 7 SMP/MTS

Bab: 5 - Tindakan, Motif, dan Prinsip Ekonomi

Kata kunci: tindakan ekonomi,kegiatan produksi

Kode jawaban: 1.2.16

. . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . .

~Jawaban~ = Kegiatan ekonomi dalam produksi sepeda motor adalah sebagai berikut ini:Kegiatan produksi, contoh dari kegiatan ini adalah merangkai motor,onder drill, suku cadang, dan mesin motor lainnya dari sepeda motor baru bisa digunakan dengan baik dan siap digunakan konsumenKegiatan distribusi, kegiatan yang dilakukan adalah mengantarkan motor yang sudah selesai diproduksi tersebut kepada dealer-dealer motor yang tersebar di seluruh wilayahKegiatan konsumsi/konsumen: kegiatan membeli sepeda motor di daeler~Pembahasan~= Kegiatan ekonomi adalah hal-hal yang dilakukan oleh seorang manusia untuk bisa memenuhi kebutuhan hidupnya dan juga untuk mencapai kemakmuran di dalam hidup. Secara sederhana, kegiatan ekonomi bisa dibedakan menjadi 3 yaitu sebagai berikut ini:Produksikegiatan menciptakan barang atau jasa yang juga memiliki nilai guna dan manfaat tertentu sehingga bisa digunakan oleh para konsumen untuk memenuhi kebutuhan hidupnyaDitribusiDitribusi adalah kegiatan menyalurkan barang-barang hasil produksi ke konsumen untu di konsumsi dan dikurangi nilai guna nyaKonsumsiKonsumsi adalah kegiatan ekonomi terakhir yang didapat langsung oleh konsumen dan untuk memenuhi kebutuhan hidupnya. . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . .Pelajari lebih lanjut !!Materi tentang  tujuan dari kegiatan produksihttps://brainly.co.id/tugas/25302315Materi tentang jenis tindakan ekonomihttps://brainly.co.id/tugas/52196Materi tentang jenis kegiatan ditribusihttps://brainly.co.id/tugas/2603757. . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . .Detail jawaban !!Mapel: IPSKelas: 7 SMP/MTSBab: 5 - Tindakan, Motif, dan Prinsip EkonomiKata kunci: tindakan ekonomi,kegiatan produksiKode jawaban: 1.2.16. . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . .

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh prajaw10076 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 27 Jun 22