Menjelaskan Manfaat Kerja Sama ASEAN Indonesia telah melaksanakan kerja sama

Berikut ini adalah pertanyaan dari mordekhaipersaorans pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Dasar

Menjelaskan Manfaat Kerja Sama ASEANIndonesia telah melaksanakan kerja sama dalam bidang politik, ekonomi, sosial
budaya, teknologi, dan pendidikan dengan negara-negara ASEAN lainnya.
Jelaskan manfaat dari kerja sama ASEAN tersebut!
1.
2.
3.
4.
5.
128
Buku i VE Meguju Masyarakat sehat

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

  1. Ekonomi. → memperlancar perokonomian negara. → menambah pemasukan khas negara.
  2. Politik. → mempererat tai persaudaraan. → saling menolong dalam menjaga ke amanan dunia.
  3. Budaya. → memperkenalkan budaya bangsa sendiri ke negara - negara lain
  4. Sosial → Menjaga rakyat masing - masing negara dan mengsejahterakan rakyatnya.
  5. Teknologi → Mengembangkan teknologi baru untuk mempermudah kehidupan.

Penjelasan:

ASEAN merupakan singkatan dari Association Southeast Asian Nations. Anggota ASEAN telah bertambah menjadi 10 Negara yaitu, Indonesia, Thailand, Malaysia, Singapura, Filipina, Brunei Darussalam, Vietnam, Laos, Myanmar dan Kamboja.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh pramanagus28 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 03 May 22