Berikut ini adalah pertanyaan dari bray182 pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Dasar
banjir bandang dan tanah longsor
yang cukup besar di daerah Sulawesi,
mengakibatkan ribuan warga
Sulawesi mengungsi ketempat yang
lebih aman. Tuliskan 3 upaya
mencegah bencana alam tersebut
terulang kembali!
37. Kota Banjarmasin memiliki banyak
sungai-sungai kecil di sekitaran
tempat tinggal penduduk, sehingga
ada beragam aktivitas ekonomi di
daerah Banjarmasin. Sebutkan
2 aktivitas ekonomi yang dapat
dilakukan di Kota Banjarmasin!
38. Sebutkan 3 sikap yang dapat
dilakukan siswa dalam menghargai
jasa para pahlawan!
39. Sebutkan 3 tokoh pendiri ASEAN
beserta negara asalnya!
40. Di era globalisasi, jaringan internet
seolah menjadi kebutuhan hampir
seluruh manusia. Sebutkan 3 manfaat
adanya jaringan internet bagi
masyarakat!
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
36. - jangan menebang pohon sembarangan di lereng
- Jangan membuang sampah sembarangan di sungai dan selokan
- selalu melakukan reboisasi
37. - sungai sebagai jalur angkutan utama dalam pendistribusian berbagai barang kebutuhan hidup masyarakat
- Masyarakat daerah sungai dapat memanfaatkannya dengan melakukan penambangan untuk mendapatkan pasir, batu, dan sebagainya untuk diperjualbelikan
38. - memupuk semangat cinta tanah air
- mengamalkan nilai-nilai Pancasila dalam kehidupan sehari-hari
- lebih mementingkan kepentingan bersama diatas kepentingan pribadi
39. Indonesia: Adam Malik
Malaysia: Tun Abdul Razak
Singapura: S. Rajaratman
Thailand: Thanat Khoman
Filipina: Narciso Ramos
40. - untuk akses informasi, pengetahuan dan edukasi
- untuk sarana konektivitas dan komunikasi
- dapat dimanfaatkan untuk mensukseskan bisnis atau usaha
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh kalisalubna dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Thu, 11 Aug 22