please tolong bantu jawab​

Berikut ini adalah pertanyaan dari serena32 pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Dasar

Please tolong bantu jawab​
please tolong bantu jawab​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

1.Romusa adalah sistem kerja paksa dalam hal pembangunan infrastruktur sementara kerja rodi adalah sistem tanam paksa serta pemungutan pajak pada rakyat Indonesia

2.berikut adalah organisasi militer Jepang yang ada di Indonesia:

. Seinendan (barisan pemuda)

. Keibodan (barisan pembantu polisi)

. Jawa hokokai (perhimpunan kebaktian rakyat Jawa)

. Suisyintai (barisan pelopor)

. Fujinkai (barisan wanita)

. Hizbullah

3.Berikut contoh organisasi militer Jepang:

. Seinendan

. Keibodan

. Fujinkai

. Jibakutai

4.Gerakan 3A adalah propaganda Jepang yang menyatukan bangsa-bangsa di harus bersatu dengan Jepang pemimpin sebagai pemimpin Asia, pelindung Asia, dan cahaya Asia

5.Agar mendapatkan rasa empati dari rakyat Indonesia dan agar rakyat Indonesia mau membantu Jepang

Penjelasan:

Salam sehat juga☺️

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh tangerangc762 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 08 Aug 22