Apa Yang Mereka Kerja Kan?Mengapa Belanda Memaksa Mereka Bekerja? Bagaimana

Berikut ini adalah pertanyaan dari InjiliLelaki pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Dasar

Apa Yang Mereka Kerja Kan?Mengapa Belanda Memaksa Mereka Bekerja?
Bagaimana Perasaan Mu Melihat Gambar Tersebut?
Pernahkah Kalian Mendengar Istilah Kerja Rodi Atau Kerja Paksa?
Bagaimana Rasanya Apabila Bekerja Karena Terpaksa?

Apa Yang Mereka Kerja Kan?Mengapa Belanda Memaksa Mereka Bekerja? Bagaimana Perasaan Mu Melihat Gambar Tersebut? Pernahkah Kalian Mendengar Istilah Kerja Rodi Atau Kerja Paksa? Bagaimana Rasanya Apabila Bekerja Karena Terpaksa? ​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban

_________________________________

>> Apa yang mereka kerjakan?

Mereka melakukan sebuah Kerja Paksa.

>> Mengapa Belanda memaksa mereka bekerja?

Karena, Belanda menginginkan keuntungan sebanyak banyaknya dari Bumi Indonesia sehingga menerapkan kerja paksa.

>> Bagaimana Perasaan mu melihat gambar tersebut

Perasaan saya yaitu sedih, prihatin, dan merasakan penseritaan yang mereka alami.

>> Pernahkah Kalian Mendengar Istilah Kerja Rodi Atau Kerja Paksa?

Ya pernah. Kerja Rodi atau kerja paksa merupakan sebuah peraturan yang dibuat oleh Belanda pada masa penjajahan di Indonesia.

>> Bagaimana Rasanya Apabila Bekerja Karena Terpaksa?

Rasanya seperti kesal. Karena kita bekerja tanpa diberi upah dan juga dipaksa.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh LeeNabilaKoo dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 03 Jul 22