menggabungkan ekonomi ASEAN dengan cara membentuk perdagangan bebas antarnegara anggota

Berikut ini adalah pertanyaan dari naisyaanjay pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Dasar

Menggabungkan ekonomi ASEAN dengan cara membentuk perdagangan bebas antarnegara anggota ASEAN merupakan..A. visi MEA
B. tujuan MEA
C. manfaat MEA
D. pandangan MEA​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

menggabungkan ekonomi ASEAN dengan cara membentuk perdagangan bebas antarnegara anggota ASEAN merupakan B. tujuan MEA

Pembahasan

Masyarakat Ekonomi ASEAN disingkat menjadi MEA secara singkatnya bisa diartikan sebagai bentuk integrasi atau perdagangan ekonomi ASEAN yang artinya semua negara-negara yang berada di kawasan Asia Tenggara (ASEAN) menerapkan sistem perdagangan bebas. Pada bulan Oktober 2003 ketika KTT ASEAN di Bali, Indonesia menyatakan bahwa Masyarakat Ekonomi ASEAN (MEA) menjadi tujuan dari integrasi ekonomi regional di kawasan Asia Tenggara yang akan diberlakukan pada tahun 2020.

MEA dibentuk untuk menjadikan perekonomian di ASEAN menjadi lebih baik serta mampu bersaing dengan negara-negara yang perekonomiannya lebih maju dan menjadikan posisi ASEAN menjadi lebih strategis dikancah Internasional.

Detail Jawaban

  • Mata Pelajaran : IPS
  • Kelas : 9
  • Bab : 3
  • Kode kategorisasi : 9.3.10
  • Kata Kunci : MEA

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh RezZenith dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 19 Feb 23