tolong dijawab ya??​

Berikut ini adalah pertanyaan dari kanayazahraa692 pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Dasar

Tolong dijawab ya??

tolong dijawab ya??​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

— Menurut Soerjono Soekanto, modernisasi dapat terjadi dengan 6 hal

1. Cara berpikir ilmiah yang bersifat institusional.

2. Sistem administrasi negara yang baik dan benar-benar mewujudkan birokrasi.

3. Adanya sistem pengumpulan data yang baik dan teratur, terpusat pada suatu lembaga atau badan hukum tertentu.

4. Penciptaan iklim yang baik dari masyarakat terhadap modernisasi. Hal tersebut bisa dilakukan dengan alat-alat komunikasi massa.

5. Tingkat organisasi yang tinggi.

6. Sentralisasi / pemusatan wewenang dalam pelaksanaan perencanaan sosial.

— Modernisasi disebabkan oleh dorongan untuk meningkatkan efisiensi kerja dan meningkatkan produksi, mendapatkan nilai tambah, dan dorongan untuk hidup lebih praktis dan nyaman.

Modernisasi memiliki pengaruh positif dan negatif terhadap perubahan sosial budaya masyarakat.

A. Perubahan Tata Nilai dan Sikap

1. Memiliki pikiran terbuka terhadap pengalaman baru.

2. kesanggupan membentuk dan menghargai opini.

3. Berorientasi ke masa depan.

4. Melakukan perencanaan.

5. Percaya terhadap ilmu pengetahuan.

6. Memiliki keyakinan bahwa segala sesuatu dapat diperhitungkan.

7. Menghargai orang lain atas prestasinya.

8. Memiliki perhatian terhadap persoalan politik dalam masyarakat.

9. Mengejar fakta dan informasi.

10. Pengambilan keputusan dengan akal sehat.

11. Pola pikir semakin logis dan rasional.

B. Berkembangnya Ilmu Pengetahuan dan Teknologi

1. Bidang Transportasi

2. Bidang Pendidikan

3. Bidang Pertanian

4. Bidang Ekonomi

C. Meningkatnya Efektivitas dan Efisiensi

1. Efektivitas menggunakan pikiran.

2. Efektivitas menggunakan tenaga.

3. Efektivitas menggunakan waktu

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh a0906598901 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 05 Jul 22