4. Bagaimana menjaga agar usaha yang ada di masyarakat dapat

Berikut ini adalah pertanyaan dari dzikriseptyo4 pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Dasar

4. Bagaimana menjaga agar usaha yang ada di masyarakat dapat berjalan dengan baik? - Mengapa kita membutuhkan orang lain dalam melakukan kegiatan ekonomi?​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

yaitu dengan cara mempromosikan usaha yang sedang di lakukan, misalnya usaha nya tersebut itu di bidang makanan berarti dia harus promosikan dagangan dia, agar orang-orang di sekitar tau bahwa dia menjual dagangan tersebut.

mengapa kita membutuhkan orang lain? karena kita sebagai manusia harus memiliki hubungan timbal balik antara makhluk hidup. misalnya si A membutuhkan sesuatu nih seperti jajanan, lalu si B menjual barang yang di butuhkan si A, maka Si A akan pergi ke tempat/toko si B untuk mendapatkan hal yang dia mau. Lalu si B juga mendapatkan hal dia mau juga yaitu uang, yang dimana uang tersebut akan si B gunakan untuk membeli kembali barang yang telah habis terjual...

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh nimadealycia dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 21 Dec 22