koperasi unit desa dapat dikatakan sebagai tempat organisasi ekonomi yang

Berikut ini adalah pertanyaan dari jessicaboprut pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Dasar

Koperasi unit desa dapat dikatakan sebagai tempat organisasi ekonomi yang bersifat​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

koperasi unit desa dapat dikatakan sebagai tempat organisasi ekonomi yang bersifat ( sosial )

dan merupakan wadah bagi pengembangan berbagai kegiatan ekonomi masyarakat pedesaan yang diselenggarakan oleh masyarakat dan untuk masyarakat itu sendiri.

pembahasan

koperasi unit desa (KUD) adalah koperasi yang berada di desa yang bertujuan untuk memberikan fasilitas kepada masyarakat serta bertujuaj untuk mensejahterakan hidup rakyat di desa

Sosial adalah interaksi antara orang-orang dan ada dalam masyarakat atau sikap sosial pada umumnya. Selain ilmu-ilmu alam, ilmu-ilmu sosial juga dipelajari sebagai salah satu cabang ilmu yang mempelajari interaksi dalam masyarakat.

pengertian sosial

sosial mengandung pengertian suatu kumpulan dari individu-individu yang saling berinteraksi sehingga menumbuhkan perasaan bersama

4 ciri - ciri interaksi sosial adalah :

  1. melibatkan lebih dari satu orang,
  2. ada komunikasi antar individu,
  3. memiliki tujuan, dan ada dimensi waktu. Interaksi sosial tidak selamanya harus bertemu secara fisik terlebih dengan kemudahan teknologi di zaman sekarang.
  4. Memiliki dimensi waktu: sebuah interaksi sosial bisa saja terjadi di masa lampau, masa mendatang, atau sedang terjadi.

Pelajari lebih lanjut

Materi tentang contoh interaksi sosial

yomemimo.com/tugas/7977165

Materi tentang bentuk interaksi sosial

yomemimo.com/tugas/35700642

Materi tentang interaksi sosial asosiatif dan disosiatif

yomemimo.com/tugas/15356151

Detail jawaban

Kelas: 10

Mapel: Sosiologi

Bab: 3 - Tindakan dan Interaksi Sosial

Kode: 10.20.3

AyoBelajar

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh kyuurangerlucky dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 18 Jan 23