apa saja dampak positif dan negatif kemajuan teknologi dalam bidang

Berikut ini adalah pertanyaan dari Hannunaaa pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Dasar

apa saja dampak positif dan negatif kemajuan teknologi dalam bidang ekonomi dan industri? plis jawab yang tau :)))))

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

DAMPAK POSITIF

1. Dapat membuka lapangan pekerjaan untuk masyarakat dengan seluas luasnya

2. Dimana pertumbuhan ekonomi suatu negara akan semakin meningkat seiring dengan pertumbuhan atau masuknya investasi di negara tersebut. Misalnya saja contoh di Indonesia sendiri.

3. Adanya penambahan atau membentuk suatu keterampilan baru dan pengetahuan baru yang dimiliki oleh setiap orang dalam persaingan di dunia industri dan ekonomi di masyarakat.

4. Semakin marak dan berkembangnya dunia digital dengan adanya internet banking, sms banking di perbankan.

DAMPAK NEGATIF

1. Tentu akan ada aksi tipu dan menipu yang dilakukan secara online kepada konsumen saat jual beli atau pun dalam transaksi.

2. Akan membuat terjadinya pengangguran yang terjadi pada tenaga kerja yang tidak memiliki keterampilan baru.

3. Kemudian, semakin meningkatnya budaya dan sifat konsumtif yang ada di dalam kehidupan masyarakat.

4. Akan muncul banyak tempat judi baru yang dilakukan secara online tanpa harus datang ke lokasi atau tempat perjudian.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh aisyasheila5 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sat, 21 Jan 23