Berikut ini adalah pertanyaan dari sheerinokia pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Dasar
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
matahari
sebagai: energi bagi makhluk hidup
yang berperan: fotosintesis
produsen
sebagai: komponen pertama dalam rantai makanan
yang berperan: sebagai penyedia makanan
konsumen
sebagai: komponen biotik yang tidak dapat membuat makanannya sendiri
yang berperan: pengendali populasi makhluk hidup
Dekomposer
sebagai:pengurai
yang berperan: menguraikan makhluk hidup lain yang sudah mati
Contoh Rantai makanan
matahari:
energi matahari dan berperan sebagai tempat fotosintesis
produsen:
Alga atau lumut dan berperan sebagai satu satu nya organisme yang dapat membuat makanan
konsumen:
berperan sebagai pengendali populasi makhluk hidup
Dekomposer:
bakteri dan fungi dan berperan menguraikan
sampah
Contoh jaring jaring makanan
rumput-jangkrik-tikus-burung elang
rumput sebagai produsen
jangkrik seebagai konsumen
tikus dan burung elang sebagai dekomposer
tolong kasih yang terbaik ya.. soalnya udah nulis panjang lebar☺️
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh userfaira7 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Sun, 25 Dec 22