Mengolah sumber daya alam untuk

Berikut ini adalah pertanyaan dari clubC4539 pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Mengolah sumber daya alam untuk kebutuhan sehari hari merupakan ........................... semua orang

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Sumberdaya alam yang dimiliki indonesia sangat beragam sehingga terkadang negara luar sangat ingin bekerjasama dengan indonesia dalam hal pemanfaatan sumberdaya alam, hak kita yaitu memanfaatkan sumberdaya alam untuk kehidupan kita sehari hari setelah kita memperoleh hak tersebut, nah kewajiban kita selanjutnya adalah dengan menjaga sumberdaya alam tersebut agar tidak rusak dan juga dicuri oleh bangsa lain. manfaatkan sumberdaya yang kita miliki untuk pembangunan bangsa dan kesejahteraan rakyat.

Pembahasan

Indonesia mempunyai kelebihan di bidang sumberdaya alamnya yang melimpah tetapi kekurangan bangsa ini adalah sumberdaya alam tersebut belum dapat dimanfaatkan seutuhnya oleh kita bahkan terkadang kita membutuhkan bangsa asing untuk mengelolanya dan mengolahnya, kita sebagai warga negara mempunyai hak dalam pemanfaatan sumberdaya tersebut sekaligus mempunyai kewajiban bersama dalam merawat dan menjaganya agar tetap tersedia dan tidak rusak untuk kesejahteraan negeri kita.

Pelajari lebih lanjut

Detil jawaban

Kelas: 10

Mapel: ppkn

Bab: Bab 5 -Warga Negara Indonesia

Kode: 10.9.5

Kata kunci: sumberdaya alam, indonesia, hak, kewajiban, pemanfaatan

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Israfardhian dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 20 Jan 20