Di bawah ini yang bukan keuntungan usaha ekonomi yang dikelola

Berikut ini adalah pertanyaan dari z35272857 pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Dasar

Di bawah ini yang bukan keuntungan usaha ekonomi yang dikelola sendiri adalah...A. Hanya membutuhkan modal sedikit
B. Kebebasan dalam pengembangan usaha
C. keuntungan dapat dinikmati sendiri
D. Tidak tergantung kepada orang lain dalam pengaturan usaha ​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

A.Hanya Membutuhkan Modal sedikit

Penjelasan:

Membuat sebuah usaha jelas membutuhkan modal. Namun besaran modal tergantung dari usaha apa yang akan dijalani. Contohnya untuk memulai usaha kerajinan tangan , bisa mengolah bahan bekas atau sampah agar menjadi karya dengan nilai jual. Namun ada Juga usaha yang membutuhkan modal besar seperti usaha perbankan

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh snathanaelfelix dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 22 Jun 22